Perantara Repurchase Agreement (REPO)


Repurchase Agreement (REPO) adalah transaksi penjualan dan pembelian instrumen efek antara Pihak Pembeli dengan Pihak Penjual serta dilengkapi dengan suatu perjanjian yang berisi tanggal dan harga yang telah disepakati serta waktu jatuh tempo untuk melakukan pengembalian atas aset yang telah dibeli dengan imbal hasil berupa bunga tetap serta memiliki underlying salah satunya berupa Saham.

Transaksi Repo dapat menjadi peluang investasi keuangan. Hal tersebut dapat kita lihat pada Pihak Pembeli yang akan memperoleh imbal hasil (dalam jangka waktu yang relatif pendek/short term) dengan tingkat bunga yang cukup menarik atau lebih tinggi dibandingkan tingkat bunga yang diterima pada investasi berupa deposito serta relative lebih aman (karena Pihak Pembeli akan memiliki jaminan berupa saham milik Pihak Penjual). Sedangkan bagi Pihak Penjual, transaksi Repo merupakan alternatif sumber pendanaan yang relatif murah dan aman, yaitu dengan menyerahkan atau menjaminkan saham miliknya.

Kami berperan sebagai Perantara yang mempertemukan Pihak Penjual dengan Pihak Pembeli. Dalam konteks ini, PT OSO Sekuritas tidak “berdiri” sebagai Pihak Penjual atau tidak “berdiri” sebagai Pihak Pembeli.

Dimana Pihak Pembeli adalah pihak yang memiliki dana sebagai pihak yang membeli instrumen underlying transaksi REPO dan Pihak Penjual adalah pihak yang memiliki instrument underlying transaksi REPO.

Syarat & Ketentuan

  • PT OSO Sekuritas Indonesia mempertemukan 2 (dua) pihak, yaitu Pihak Pembeli (Pihak pemilik dana) dan Pihak Penjual (Pihak pemilik Saham). Dimana Pihak Penjual adalah merupakan nasabah PT OSO Sekuritas Indonesia yang telah memiliki rekening saham dan RDN dan memiliki saham yang menjadi underlying transaksi REPO.
  • PT OSO Sekuritas Indonesia meminta Pihak Pembeli untuk membuka rekening saham di PT OSO Sekuritas Indonesia dengan mengisi Formulir Pembukaan Rekening Saham (FPRS) serta melengkapi dengan dokumen pendukung yang disyaratkan dan wajib memiliki/membuka Rekening Dana Nasabah (RDN) atas nama Pihak Pembeli (atas nama Nasabah) pada Bank. Bank yang saat ini melayani pembukaan RDN adalah Bank BCA dan Bank Mandiri.
  • Setelah Pihak Pembeli memilik rekening saham dan RDN, kemudian Pihak Pembeli diminta oleh PT OSO Sekuritas Indonesia untuk mendeposit dana, minimal sebesar pembelian REPO yang diinginkan.
  • Atas instruksi kedua pihak tersebut, PT OSO Sekuritas Indonesia kemudian melakukan transaksi Jual dan Beli saham sebagai underlying transaksi REPO.
  • Adapun Pihak Pembeli REPO akan mendapat Jaminan saham sebesar 200% (dua ratus per seratus) saham underlying transaksi REPO tersebut.
  • Pihak Pembeli akan mendapat Perjanjian dari Pihak Penjual dengan isi Perjanjian minimal sebagaimana Peraturan OJK nomor 09/POJK.04/2015, Bab. II, Pasal 4 dan Pasal 5.
  • Sesuai dengan kesepakatan kedua belah pihak, maka Pihak Pembeli REPO akan mendapatkan imbal hasil dari Pihak Penjual REPO.
  • Pada waktu dan harga yang telah ditentukan/disepakati oleh kedua belah pihak, maka Pihak Penjual akan melakukan pembelian kembali saham dan Pihak Pembeli akan mendapatkan kembali dana atau disebut juga Reverse REPO.

Sebagaimana Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (POJK) nomor : 09/POJK.04/2015, Bab I, Pasal 1, angka 3, bahwa yang dapat melakukan transaksi REPO adalah lembaga yang melaksanakan kegiatan di sektor Perbankan, Pasar Modal, Perasuransian, Dana Pensiun, Lembaga Pembiayaan, dan Lembaga Jasa Keuangan lainnya sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2011 tentang Otoritas Jasa Keuangan.

Top


Stock Prev Last Change
ITMA-W 50 84 68.00%
SOFA-W 2 3 50.00%
SOTS-W 18 26 44.44%
AIMS 129 174 34.88%
UNIT 153 206 34.64%
POLA 74 99 33.78%
BANK-W 250 312 24.80%
PURI 300 374 24.67%
BANK 252 314 24.60%
UFOE 246 306 24.39%
Stock Prev Last Change
COCO-W 450 157 -65.11%
HELI-W 2 1 -50.00%
BBSS-W 3 2 -33.33%
KOTA-W 650 480 -26.15%
JAYA-W 4 3 -25.00%
MAMI-W 4 3 -25.00%
KBAG-W 4 3 -25.00%
EAST-W 5 4 -20.00%
PLAN-W 5 4 -20.00%
FITT-W 32 26 -18.75%
Stock Vol Last Change
WMUU 1,421,793,700 282 -6.62%
BUMI 1,198,094,000 56 -6.67%
ANTM 874,173,400 2,400 3.00%
PURA 715,688,300 114 -6.56%
BBKP 542,790,600 482 -1.23%
PURE 436,325,700 191 -3.05%
PPRO 417,223,700 76 1.33%
KRAS 338,601,900 685 3.01%
BULL 299,963,600 368 -6.12%
ADRO 296,042,000 1,165 -0.43%
Stock Freq Last Change
WMUU 119,568 282 -6.62%
ANTM 109,641 2,400 3.00%
BRIS 61,432 2,680 -2.55%
INKP 42,093 14,675 12.24%
ADRO 29,032 1,165 -0.43%
BBKP 28,299 482 -1.23%
BBRI 28,102 4,490 2.51%
KRAS 26,728 685 3.01%
TKIM 26,033 16,850 19.93%
TINS 25,043 1,925 2.12%


ⓘ Data yang ditampilkan diatas bukan murni data real-time berdasarkan harga pasar
Mata Uang Prev Last Change
GBPRP 18,529 18,476 -0.29%
AUDRP 10,123 10,086 -0.37%
EURRP 16,136 16,087 -0.30%
RP 14,180 14,134 -0.32%
JPYRP 129 129 -0.21%
SINRP 10,433 10,403 -0.28%
Comoditas Prev Last Change
MINYAK MENTAH 43 43 -0.51%
NIKEL 8,640 8,635 -0.06%
TIMAH 17,160 17,140 -0.12%
AL 1,543 1,556 0.86%
CU 4,699 4,740 0.87%
NI 8,562 8,610 0.56%
Regional Prev Last Change
KSCI 2,128 2,132 0.21%
KCOM 1,688 1,692 0.21%
SNI 20,594 20,511 -0.40%
DJIA 24,405 24,576 0.70%
FTSE 6,901 6,843 -0.85%
DAX 11,090 11,072 -0.17%
SISE4 3,171 3,178 0.22%
HSI 27,008 26,952 -0.21%
CAC 4,848 4,840 -0.15%
SPX 2,633 2,639 0.22%
SHICOM 2,580 2,574 -0.21%


ⓘ Data yang ditampilkan diatas bukan murni data real-time berdasarkan harga pasar

Butuh bantuan? Hubungi kami

Copyright © 2018 PT. OSO Securities. All Right Reserved